[Tugas IPDN|LuarNegeri] Alliances [ID]

Day 3,699, 09:50 Published in Indonesia Indonesia by riyo86

TUGAS IPDN | ALIANSI

Sebelum membahas tentang Aliansi, sebaiknya kita mempelajari dahulu apa definisi dari arti kata "Aliansi" itu sendiri.

Pengertian Aliansi Dan Aliansi Politik Menurut Para Ahli –
Pengertian Aliansi adalah gabungan antara kedua kelompok menjadi satu yang bertujuan untuk melaksanakan kegiatan menjadi lebih baik karena kerjasama di antara mereka.

"Kerjasama ini dilakukan untuk mendapatkan hasil yang lebih besar dari sebelumnya aliansi."

Pengertian aliansi adalah nota kesepahaman baik secara formal maupun informal yang bertujuan untuk melindungi diri dari ancaman yang datang dari pihak eksternal atau internal.

Pengertian aliansi strategis merupakan kerjasama antara beberapa pihak untuk mencapai tujuan yang sama dan melindungi anggota aliansi dari berbagai bahaya yang dapat menghambat tujuan aliansi.

Pengertian aliansi dalam hubungan internasional adalah kerja sama antara kelompok-kelompok tertentu dalam linkup internasional / antar negara yang baik bisnis dan politik di kisaran periode / waktu tertentu yang telah disepakati.

Pengertian aliansi politik

Pengertian aliansi politik, juga disebut sebagai koalisi politik, blok politik, adalah perjanjian kerjasama antara partai politik yang berbeda dalam agenda politik umum, sering untuk tujuan bertarung dalam pemilu untuk saling menguntungkan oleh kolektif untuk electoral threshold, atau Manfaat dari karakteristik sistem voting atau pembentukan pemerintah setelah pemilu.

Sebuah koalisi pemerintahan terbentuk ketika aliansi politik datang ke kekuasaan, atau ketika hanya pluralitas (bukan mayoritas) belum tercapai dan beberapa pihak harus bekerja sama untuk memerintah. Salah satu kekhasan metode tersebut menghasilkan pemerintahan Menteri Negara tanpa portofolio.

Dalam Hal ini "Aliansi Politik antar NEGARA"



Anda bisa melihat Daftar Aliansi antar Negara di Logo berikut :
Top alliances


Sebelum memutuskan Beraliansi atau Tidak?
atau Memutuskan memilih Beraliansi dengan Siapa Saja?

Coba mari berpikir & melihat keadaan sebagai Pemimpin Negara yg BerKarakter BerEtika & BerTanggung Jawab,
Mari Tentukan dahulu Tujuan & Kepentingan eNegara ini ke depannya..?

"Mau dibawa kemana..?"
Signed by :

Press Director

riyo86


NB : next article published on day 3700, stay tuned!
(topics : [Tugas IPDN|SosPol] Persatuan eIndonesia )

"Any particular objects,images,links,videos included in this media, their copyright are belongs to the owner"