[SAPIKANGEN] MASIHKAH KALIAN INGAT ? JILID 2

Day 2,369, 22:54 Published in Indonesia Indonesia by Medox Second
Pangkalpinang, 17 Mei 2014


Salam sehati untuk kita bersama.

Ini adalah Lagi-lagi Koran Kenangan, Kenangan akan misi-misi awal kita sebagai eCitizen . .

Masih ingat kan akan Koran [SAPIKANGEN] Jilid 1 ?

Maka kita mulai saja jilid 2nya . .

Disini akan ada banyak penjelasan , beberapa fitur khusus dan tombol-tombol khusus pada erep.

MISI SELANJUTNYA


JOIN MILITARI UNIT


Kalo disini, saya bilang adalah misi penting, kenapa penting ? karena setelah kita gabung di MU, kita akan dicuci otaknya dan kita akan bergantung kepada anggota lain di MU tersebut.

KHUSUS : Kalo mau MU yang langsung dibawah PEMERINTAH, pastinya TNEI dong, tapi, sebelum kita masuk TNEI, kita harus ditempa di AKMIL TNEI terlebih dahulu.

JOIN THIS MU == > AKMIL TNEI


Tinggal di Click ajah "JOIN"nya

Nanti akan ada persyaratan Khusus sebelum bisa masuk MU, yaitu :


Dan hadiahnya adalah :


PERTANYAAN PENTING : MU PERTAMAMU APA ? ?

=== CLOSED ====

Untuk misi segini dulu, karena saya akan memberikan sedikit penjelasan mengenai Fitur Erep 😃

HALAMAN AWAL
Disini adalah halaman awal apabila kita bermain, pasti teman-teman akan sangat hapal kan ? ?


Akan saya jelaskan Tombol apa saja itu 😃

1) Itu tombol fitur untuk nge-like fans page erepublik yang original 😃

2) Itu menjelaskan eday Erep dan tanggal dan jam Server erep. . . jadi bukan jam WIB dll yah 😃

3) Ini fitur untuk mencari Profil teman, gebetan, bahkan pacar kita. tinggal kita ketik nama yang kita cari, lalu "ENTER"

4) Ini fitur sangat penting, kalo kalian sudah selesai main atau nyapi kalian bisa pencet tombol ini.

5) Ini cuma tombol ke "HOME" ajah, pada tau kan ?

6) Disini tombol kalo kita mau melihat ada perang apa saja di eerep ini 😛

7) Disini segala macam jual beli bisa terjadi termasuk jual beli MAHO seperti AncienSquare 😛 (akan saya jabarkan nanti)

😎 Comunity, (akan saya jabarkan nanti)

9) Cuma buat orang yang beli gold ama Admint

MY PLACE


Ini sudah saya jelaskan sebelumnya.

ini penampakan MyPlace standar dari admin :


1) Imi adalah gambar Pabrik Makanan.

2) Ini tombol untuk Upgrade (GUNAKAN HANYA SAAT ADA DISCOUNT UPGRADE SAJA)

3 ) Ini adalah Pabrik Food Qumpany Material, hasil dari pabrik ini digunakan untuk Pabrik Makanan.

4 ) Ini menerangkan jumlah FRM yang diperlukan oleh Pabrik Makanan Kita.

5 ) Ini adalah hasil Makanan yang kita peroleh dari Pabrik Makanan kita.

6 ) Ini agar kita gak repot-repot klick satu persatu kalo mau kerja. (Berguna kalo kalian punya banyak Pabrik)

7 ) Ini Pajak yang kalian harus setorkan ke Negara.

8 ) Energi atau Health yang diperlukan untuk kerja ( 10 Energy untuk 1 Perusahaan)

PERTANYAAN PENTING : SUDAH BERAPA BANYAK PERUSAHAAN YANG ANDA PUNYA ? ? ?

TRAINING GROUND

Ini Training Ground yang dikasih sama Platod



Bagai mana Upgrade Training Ground ? ?
1) Klick yang hijau-hijau disamping bangunan TG nya, akan muncul :


Ingat, kalo lagi discount, ongkosnya hanya 55% saja.

Dan kalo upgrade yang Free ==> 0,19 ==> 0,89 ==> 1,79
Bertahap saja, gak usah buru-buru 😃

Ini Training ground sesudah di FULL UPGRADE dan memakai KONTRAK LANA



Apakah kalian Melihat perbedaanya ? ?

ingat UPGRADE KALAU ADA DISCOUNT . . .

PERTANYAAN PENTING : BERAPA LAMA ANDA MEMBUTUHKAN WAKTU AGAR FULL TRAINING GROUND UPGRADE ? ? ?

Lagi banyak kerjaan, jadi ancur-ancuran ini koran.

NEXT EPISODE > > > TUNGGU KELANJUTANYA

Salam BASAH,

Sapinya Wahyumedox Second

"DIMANA BUMI DIPIJAK, DISITU BENIH CINTA DISEBAR"

PUNYA BARANG SECOND? JUAL DITOKO SEBELAH AJAH!