[CAPER1-515] Just Another Old Friend

Day 2,729, 20:52 Published in Indonesia Indonesia by fallen.tree

*inhale....*
*exhale....*

"Ah, benar ternyata keberangkatan menuju Maramures, Romania lagi-lagi ditunda" kataku dalam hati sesaat setelah bertanya di bagian informasi Bandara Soetta.

Setelah "Om Sam" menguasai seluruh wilayah Indonesia (Baca: RATA) memang semuanya menjadi dipersulit. Dimana-mana di setiap sudut kota pasukan militer "Om Sam" berjaga-jaga memopong shotgun di bahu mereka. Bila ada hal yang mencurigakan sedikit saja maka tak segan timah panas langsung diberondong ke arah tersebut. Sungguh keji memang, namun itulah yang menjadi salah satu penyebab berkurangnya penduduk eIndonesia.
Ditambah lagi dengan pemerintah dan kongres yang menghilang ditelan Plato, sudah 7 hari setelah terpilih belum ada tindakan nyata dari pemerintah. Lengkap dan komplit sudah kelamnya eIndonesia ini.

"eDunia ini akan segera kiamat memang.." gumamku dalam hati

Tak terasa, panggilan untuk boarding ke pesawat menuju Maramures, Romania akhirnya tiba juga. Oh iya, tujuan ku kesana tidak lain dan tidak bukan adalah untuk melepas penatku yang entah mengapa bisa kembali lagi ke edunia ini. Bukan hanya Maramures namun destinasi lain di eRomania akan ku kunjungi. Selain itu yang paling penting adalah ada teman lama yang akan kutemui.
Perjalanan menuju eRomania bukannya sebentar, total waktu ditempuh pun hampir 2 hari dengan sebelumnya 3 kali transit.

Singkat cerita, pesawat yang aku tumpangi landing dengan gantengnya di bandara Maramures.
Di sana, seorang temen lama mantan ekspatriat sudah menungguku. Siapa gerangan? Ada yang mau menebak?
Yup! benar sekali, seorang "Mahobros" yang sekarang sedang bekewarganegaraan eRomania telah menantiku di bandara Maramures. Karena hari sudah cukup larut, "Uncle Mahobros" pun langsung mengajakku ke kediamannya.

Setiba dikediamannya yang cukup asri tersebut beliau langsung berkata bahwa saya besok pagi harus segera ke daerah Western Slovakia untuk membantu pertempuran disana.

"Untunglah.." Kataku dalam hati

Karena waktu yang tidak singkat sebagai seorang freelance writer tidak aku sia-siakan kesempatan untuk bertanya-jawab setelah sekian lama "Uncle Mahobros" tidak kembali ke eIndonesia sebelum pagi tiba.

fallen.tree: "When did you leave eIndonesia? do you miss eIndonesia? or even Indonesia?"
TemujinBC: "I left eIndonesia quite a long time ago, I cannot remember when... but I think it was because Spain and Poland were attacking Canada (so I became Canadian) and now I am Romanian for the resource bonus. I think about eIndo every single day and I miss all the mahobros and pantatsisters a lot."

fallen.tree: "What is your activity right now in eRepublik? do you still have any ambission?"
TemujinBC: "There is nothing left to play for in this game 🙁 I am close to a True Patriot medal for Romania and nearly a Titan***. But this is nothing special."

fallen.tree: "What do you think about eRepublik nowadays? especially with their new features like dictator, etc"
TemujinBC: "This game makes me sad everyday that I log in. The new features are supposed to promote teamwork and encourage activity within the game, but it's all so boring and dull to me 🙁"

fallen.tree: "Are you realize if there is a decline curve about active player of erepublik now? what do you think about it? do you have any solutions or criticism for plato?"
TemujinBC: "There are so many criticisms of Plato, but we have all heard them already. Smarter players than me have offered suggestions about fixing the economy, boosting the political module, making the battle module more appealing... but there will not be any real change to the current structure of the game."

fallen.tree: "eIndonesia was wiped out by eUSA now, what do you think about it?"
TemujinBC: "The USA should be wiped from the map and never allowed to regain a region ~_^"

fallen.tree: "Do you have any plan to be eIndonesian again soon?"
TemujinBC: "I have thought about it many times, but if I did return it would be to help support the President. I do not want to be the CP of any country."

Hari ternyata sudah semakin larut, obrolan yang kami lakukan memang begitu santai dan mengalir layaknya bertemu kerabat yang sudah lama tidak bertemu. Bergegas kami menuju kamar masing-masing untuk beristirahat. Dan pintu kamar pun ku kunci rapat-rapat.

Oh iya ada satu pesan untuk seluruh rakyat eIndonesia dari Uncle TemujinBC,

TemujinBC: "Tunjukkan Pantatmu, Terima!"

Satu hal lagi, sebelum bergegas menuju kamar masing-masing Uncle TemujinBC menyempatkan diri untuk ber-selfie untuk dititipkan sebagai oleh-oleh di eIndonesia.

Terima kasih Uncle TemujinBC! Baik untuk waktunya maupun tumpangan rumahnya, see you next time! and we will wait you in Indonesia.

*Arsip Percakapan= disini dan disini
**[CAPER1-515]= Catatan Perjalanan ke-1 pada Bulan ke-5 di tahun 2015